PBNU adalah salah satu elemen penting di Indonesia dan selama saya berinteraksi dengan negara-negara sahabat, PBNU selalu mendapat pengakuan sebagai organisasi yang menjadi contoh dalam memelihara persatuan ditengah keberagaman di Indonesia dan kami dari TNI sepakat menjalin kerjasama untuk program strategis Belanegara.
Jend.Andika Perkasa
Panglima TNI